Kamis, 10 Oktober 2013

Resep Masakan Kerang Lezat

resep masakan kerang | Cara Memasak Kerang berikut ini sangat simpel dan sederhana dengan bahan baku kerang dan bumbu yang mudah didapat serta dapat dicoba oleh semua orang.


resep kerang

Bahan untuk memasak kerang:

  • 500 gram kerang dara kupas, bersihkan
  • 5 siung bawang putih iris tipis
  • 5 butir bawang merah iris tipis
  • 3 sendok makan, cabai giling
  • 4 cabai merah besar iris serong tipis
  • 2 sendok makan minyak goreng
  • 1/2 sendok teh garam
  • 6 sendok makan kecap manis
  • 1/2 sendok makan gula
  • 3 mata asam jawa, di remas dengan 300 cc air

Bumbu memasak kerang:

  • 2 lembar daun salam
  • 2 lembar serai
  • 2 potong lengkuas di geprek
  • 5 lembar daun jeruk

Cara memasak kerang:

1. Rebus daging kerang bersama beberapa buah aranci selama 3 menit, tiriskan.
2. Tumis bawang merah, bawang putih dengan bumbu hingga harum baunya.
3. Masukkan cabai iris, tumis hingga layu.
4. Masukkan kerang, semua cabai giling, gula, garam, kecap, dan air asam.
5. Masak hingga bumbu meresap dan air mengering.


sumber: http://hobimasak.info
resep dendeng balado
resep kue kering
resep rawon
resep-kue-nastar
resep bumbu sate 


Video cara memasak kerang



2 komentar:

  1. Lobstar Surabaya menyediakan komoditi Gurita dan Lobster air tawar untuk kebutuhan restauran seafood, rumah makan ikan bakar, maupun untuk konsumsi pribadi.

    HP: 085707105679, 087851343104, 031-72969303
    Lokasi: Surabaya
    www.lobstar.net

    BalasHapus